Agenda Timnas Futsal Indonesia
mci.or.id – Timnas futsal Indonesia punya beberapa agenda yang akan dilalui baik itu senior, U-20 maupun putri. Wabah virus Corona membuat ajang pertama yang akan dilalui timnas yaitu AFC Futsal Championship 2020 yang sedianya digelar 26 Februari di Ashgabat Turkmenistan harus ditunda. Jika lolos lima besar AFC Futsal 2020, Indonesia lolos ke Piala Dunia 2020 yang digelar pada September-Oktober di Lithuania. Selain AFC Futsal 2020, timnas futsal juga akan menghadapi beberapa ajang yaitu turnamen besutan Federasi Futsal Indonesia, Piala Kemerdekaan 2020 yang berencana digelar Agustus mendatang.
Berikut daftar agenda timnas futsal Indonesia pada 2020
AFC Futsal Championship 2020
Menunggu konfirmasi AFC
AFC Women’s Futsal Championship 2020
Kuwait – 2-12 Juli
Piala Kemerdekaan 2020 (4 Negara)
Yogyakarta – Agustus
Kualifikasi AFC U-20 Futsal Championship 2021
Oktober
AFF Futsal Championship 2020
Thailand – November
Related Posts
Kensuke Masih Berada Di Jepang
mci.or.id – Pelatih timnas futsal, Kensuke Takahashi, masih berada di Jepang. Sejak awal April, KensukeRead More
Tim Futsal PON Jabar Didominasi Pemain Timnas
mci.or.id – Sempat tertunda akibat pandemi Corona, tim futsal Jawa Barat mulai mengumpulkan tim bersiapRead More
Liga Futsal Nusantara 2020 Dibatalkan
mci.or.id – Dalam rapat kordinasi Federasi Futsal Indonesia (FFI) dan klub peserta Pro Futsal LeagueRead More